sma, Fermi, Mega Elektronvolt ǀ Pengertian, Penurunan Persamaan, dan Jumlahnya



Apa itu sma, fermi, dan mega eletronvolt? Kita akan membahas pengertian, penurunan persamaan, dan jumlah dari satuan-satuan ini terhadap satuan SI lainnya.


SATUAN MASSA ATOM



Satuan massa atom (sma) dalam bahasa Inggris atomic mass unit (amu) adalah satuan yang digunakan untuk mengukur massa sebuah atom bukan massa jenis atom atau berat jenisnya.


Nilai 1 sma didapatkan dari massa atom karbon (C-12) dikali setengah. Berikut uraian massa atom C-12 yang sama dengan 12,0 sma.


Diketahui atom karbon di alam adalah :
C12 = 1,99268 x 10-23 gram
C13 = 2,15929 x 10-23 gram
      1 sma =  ½ massa 1 atom C-12
                 =  ½  x 1,99268 x 10-23 gram
                 = 1,66 x 10-24 gram
            Jadi massa 1 atom C-12  adalah 12,0 sma


FERMI ATAU FEMTOMETER



Fermi atau Femtometer biasa digunakan untuk mengukur inti atom. Diameter inti atom adalah 15 fm, diameter proton dan neutron adalah 1 fm. 1 fm adalah 10-15  meter, 1000 fm adalah 1 pikometer.


MEGA ELEKTRONVOLT



Mega elektronvolt atau MeV adalah sebuah satuan energi yang sangat kecil dan merupakan jumlah energi kinetik yang didapatkan oleh sebuah elektron tunggal yang tak terikat ketika elektron tersebut melalui sebuah perbedaan potensial elektrostatik satu volt.
      1 eV = 1,602 x 10-19 joule
      1 x 1012 ev = jumlah energi kerja yang dikeluarkan semut ketika bergerak


Satuan ini biasa digunakan bidang-bidang ilmiah fundamental ( suhu, radiasi elektromagnetik), dalam fisika ( fisika benda padat, fisika atom, fisika nuklir, fisika partikel ), dalam kimia sering terdapat pada persamaan molar yaitu energi yang akan dihasilkan oleh satu mol muatan.


Baca juga : 



Itulah pengertian, penurunan persamaan sma, dan jumlah masing-masing satuan. Jadi, sma adalah satuan untuk massa atom, fermi untuk diameter inti atom, mega elektronvolt untuk energi dari elektron.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel